Membeli rumah second merupakan pilihan yang tidak buruk, karena anda mendapatkan berbagai keuntungan, diantaranya anda tidak perlu capek mencari desain lagi, jasa kontraktor, anggaran yang anda siapkan juga tidak terlalu banyak.
Memiliki rumah idaman merupakan impian semua orang, tetapi terkadang impian tersebut terhalang dengan mahalnya biaya membangun rumah, setiap tahun material dan bahan semakin naik harganya sehingga rencana pembangunan pun terhambat. tetapi jangan khawatir, memiliki rumah type 36 bukanlah merupakan ide yang buruk, Keunggulan rumah yang satu ini memiliki bentuk simpel dan harganya yang murah. berikut […]