Renovasi Bangunan

Renovasi Bangunan

Renovasi atau merawat bangunan biasanya dilakukan ketika bangunan rumah kita mulai mengalami kerusakan seperti atap bocor, dinding mengalami keretakan. tetapi untuk sebagian orang melakukan renovasi karena ingin membuat suasana baru dirumah padahal rumah masih dalam kondisi baik.

Renovasi sendiri ada yang sifatnya sebagian dan total. Renovasi rumah sebagian biasanya tidak memakan banyak waktu dan lebih sedikit pengerjaanya. Sedangakan renovasi rumah total sedikit lebih lama waktu pengerjaanya, karena renovasi total kebanyakan lebih banyak yang dibongkar untuk direnovasi. Melakukan renovasi diharapkan akan memberikan suasana baru dan memberi kenyaman kepada pemilik rumah.

Tips renovasi bangunan rumah hemat biaya.

  1. Lakukan pengecatan dinding secara berkala

Mengecatan dinding adalah salah satu cara untuk menghemat biaya, karena dengan pengecatan ulang akan melindungi dinding rumah anda. Pengecatan ulang juga akan membuat permukaan dinding anda terlihat bersih serta dapat menghambat pertumbuhan jamur dan lumut di dinding. Selain menjadi enak dipandang akan membantu menghambat rembesan air.

  1. Perbaiki kerusakan kecil

Jika rumah anda ada kerusakan kecil dibeberapa bagian sebaiknya segera lakukan renovasi untuk menghindari kerusakan semakin membesar. Semisal atap rumah anda bocor bila tidak segera diperbaiki maka akan membuat kayu-kayu menjadi lapuk bahkan bisa merusak plafon rumah anda.

  1. Merenovasi karena fungsi

Misalnya ada ruangan didalam rumah yang dinilai kurang dimanfaatkan, anda bisa melakukan renovasi ruangan untuk disulap menjadi ruangan yang bermanfaat. Dengan memperhatikan tips ini, maka anda melakukan renovasi yang efektif dan efisien.

  1. Selalu maintenance rumah anda

Memaintenance sangat diperlukan karena jika anda rajin memaintenance akan membuat rumah anda lebih terjaga. Fungsi lainnya pun membuat biaya renovasi rumah anda tidak terlalu banyak mengeluarkan uang dengan memaintanence rumah secara rutin.

Bila anda berniat untuk membuat hunian yang berkualitas dan terpercaya CV. ADIYATMA PERSADA adalah Kontraktor di Jogja yang profesional dan berpengalaman membangun Rumah tinggal, Ruko, Kost Eksklusif, Kantor, Hotel, dengan desain sesuai keinginan anda. CV. ADIYATMA PERSADA bisa memberikan solusi dan inovasi untuk mewujudkan keinginan pembangunan anda. CV.ADIYATMA PERSADA Arsitek dan Kontraktor, solusi bangunan berkualitas, profesional, dan amanah.

Kami menerima jasa Bangun Rumah, Renovasi, sampai dengan konsultasi free, bonus garansi satu tahun untuk kebocoran dan keretakan. Kami menggunakan spesifikasi material bangunan yang terstandarisasi untuk menjaga kualitas. Kepercayaan dan kepuasan konsumen adalah kebanggan kami.

CP: Agus Supriyadi 0878 3868 5775 (WA) / Rizal Syahrul (0812 2582 1360)